Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 176, 177 Ayo Kita Berlatih 4.5

1. Tentukan apakah garis berikut sejajar dengan sumbu -X atau sumbu -Y

a. Garis p yang melalui A (8, -3) dan B (5, -3)
Garis p sejajar dengan sumbu-x, karena nilai y SAMA yaitu -3 pada kedua titik

b. Garis q yang melalui C (6, 0) dan D (-2, 0)
Garis q berimpit dengan sumbu-x, karena nilai y nya 0 pada kedua titik

c. Garis r yang melalui E (-1, 1) dan F (-1, 4)
Garis r sejajar dengan sumbu-y, karena nilai x SAMA yaitu -1 pada kedua titik

d. Garis s yang melalui G (0, 6) dan H (0, -3)
Garis s berimpit dengan sumbu-y, karena nilai x nya 0 pada kedua titik

e. Garis t yang melalui I (2, -4) dan J (-3, -4)
Garis t sejajar dengan sumbu-x, karena nilai y SAMA yaitu -4 pada kedua titik

2. Tentukan apakah pasangan garis berikut sejajar atau saling tegak lurus?

a. Garis a yang melalui A (7, -3) dan B (11, 3) garis b yang melalui C (-9, 0) dan D (-5, 6)
Garis a yang melalui A (7 , -3) dan B (11 , 3)

mₐ = (y₂ - y₁) / (x₂ - x₁)

= (3 - (-3)) / (11 - 7)

= (3 + 3) / 4

= 6/4

= 3/2

garis b yang melalui C (-9 , 0) dan D (-5 , 6)

b = (y₂ - y₁) / (x₂ - x₁)

= (6 - 0) / (-5 - (-9))

= 6 / (-5 + 9)

= 6 / 4

= 3/2

Karena mₐ = , maka kedua garis tersebut saling sejajar.



b. garis m yang melalui P (3, 5) dan Q (0, 0) garis n yang melalui R (0, 0) garis n yang melalui R (0, 0) dan S (-5, 3).
Garis m yang melalui P (3 , 5) dan Q (0 , 0)

Mm = (y₂ - y₁) / (x₂ - x₁)

= (0 - 5) / (0 - 3)

= -5 / -3

= 5/3

garis n yang melalui R (0 , 0) dan S (-5 , 3).



Mn= (y₂ - y₁) / (x₂ - x₁)

= (3 - 0) / (-5 - 0)

= 3 / -5

= -3/5

Karena gradiennya tidak sama maka kita buktikan

Mm × Mn = -1

5/3 × -3/5 = -1

Jadi kedua garis tersebut saling tegak lurus.

3. Tentukan garis m adalah 2.tentukan garis kemiringan garis n jika :

a. garis m sejajar dengan garis n
Jika garis m dan garis n sejajar, maka gradien m sama dengan gradien n

gradien m = gradien n = 2.

b. garis m saling tegak lurus dg garis n
Jika garis m dan garis n salaing tegak lurus, maka gradien m dikali gradien n menghasilkan -1.

4. Diketahui sebuah garis lurus memiliki persamaan y = 2x + 5. tentukan apakah persamaan garis tersebut membentuk garis yang sejajar atau saling tegak lurus dengan :

Jawab :

Persamaan garis y = 2x + 5

Memiliki gradien m₁ = 2

a. y = 2x - 8
m₂ = 2

m₁ = m₂ = 2, maka kedua garis saling sejajar

b. 4x - 2y + 6 = 0
a = 4, b = -2, c = 6

m₂ = -a/b

= -4/-2

= 2

m₁ = m₂ = 2, maka kedua garis saling sejajar

c. 3y = 6x - 1

0 Response to "Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 176, 177 Ayo Kita Berlatih 4.5"

Post a Comment

Silahkan tinggalkan komentar Anda jika artikel ini bermanfaat. Anda juga dapat meninggalkan pertanyaan atau saran.

Semua komentar dapat saya baca, namun tidak semuanya dapat saya balas. Mohon dimaklumi

Jika kolom komentar tidak tampil, silahkan ubah akhir URL m=1 menjadi m=0

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel